Klub Belanda satu ini adalah klub yang melahirkan banyak pemain naturalisasi Timnas Indonesia, klub itu adalah FC Utrecht, juga dikenal sebagai Utrect HT, adalah klub sepak bola profesional Belanda yang berbasis di Utrecht, Belanda. Berikut beberapa fakta tentang FC Utrecht:
Didirikan pada tahun 1970 melalui penggabungan tiga klub sepak bola Utrecht, yaitu DOS, Elinkwijk, dan Velox.
2. Berganti nama menjadi FC Utrecht pada tahun 1970.
Klub yang pernah Juara Piala KNVB tiga kali juga pernah di singgahi Ole Romeny, Naturalisasi Timnas Indonesia yang kini merumput di Oxford United milik Erick Tohir.
0 Komentar